
Ini Dia Kelas
Pemenang Jalan-jalan Gratis ke Yogyakarta
Seperti
yang sudah dijanjikan Kepala Sekolah SMK Swadaya Temanggung pada awal tahun
ajaran baru, akan di ambil 1 dari 38 kelas yang akan berlibur ke Jogjakarta,
gratis. Hadiah ini di berikan kepada kelas yang berprestasi...