Gunung Sumbing

Bagi kamu traveler yang ingin menguji adrenalin, Gunung Sumbing berketinggian 3.371 mdpl ini bisa kamu daki hingga puncaknya. Selain menyajikan pengalaman perjalanan mendaki yang berkesan bagi para pendakinya, pemandangan indah layaknya negeri di atas awan bisa kamu nikmati.

Cukup sulit mengungkapkan keindahan pemandangan yang dipersembahkan dari Gunung tertinggi ketiga di Pulau Jawa ini lewat sebuah tulisan. Tapi satu yang pasti, kalau kamu menggunakan waktu liburanmu dengan mendaki gunung ini, liburanmu akan sangat berkesan.
                                                         Gunung Sindoro

Temanggung tidak hanya memiliki Gunung Sumbing saja, namun di sebelahnya juga ada Gunung Sindoro, sehingga kerap keduanya disebut sebagai gunung kembar oleh masyarakat. Dengan ketinggian 3.150 mdpl, gunung berbentuk kerucut ini juga tidak kalah dengan Gunung Sumbing dalam hal menyajikan pengalaman perjuangan menuju ke puncak.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

BTemplates.com

Blogroll

Recent Posts

Pages

Recent Posts




HOT GAMES




Trending Music Local